Berita Bola – Pelatih Chelsea, Enzo Maresca, menyampaikan rasa simpatinya kepada Ange Postecoglou yang baru saja dipecat oleh Nottingham Forest. Keputusan itu diambil hanya beberapa menit setelah Forest kalah 0-3 dari Chelsea…
Tag: Berita Bola
Milan vs Fiorentina : Stefano Pioli Kembali Ke San Siro Di Tengah Tekanan Dan Nostalgia
Berita Bola – Stefano Pioli akan kembali ke San Siro akhir pekan ini, bukan sebagai pelatih AC Milan, melainkan sebagai lawan bersama Fiorentina yang sedang terpuruk. Laga ini menjadi ujian berat bagi…
Rahasia Di Balik Ketahanan Pedri : Rupanya Memiliki Alasan Ilmiah Tak Memberinya Istirahat
Berita Bola – Barcelona tengah diterpa badai cedera dalam beberapa pekan terakhir. Namun di tengah situasi itu, satu nama tetap konsisten tampil tanpa jeda, Pedri. Gelandang muda Spanyol itu sudah mencatat 14…
Rencana Luka Modric Setelah Kontraknya Di AC Milan Habis : Siap Kembali Ke Real Madrid
Berita Bola – Meski usianya sudah menyentuh 40 tahun, Luka Modric terus membuktikan bahwa usia hanyalah angka. Sejak bergabung dengan AC Milan pada awal musim 2025/2026, sang maestro asal Kroasia menjadi sosok…
Sudah 17 Bulan Rafael Leao Tak Pernah Cetak Gol Di San Siro
Berita Bola – Sudah lebih dari satu tahun sejak Rafael Leao terakhir kali mencetak gol di San Siro. Fakta itu terasa janggal bagi seorang pemain sekelas Leao, yang selama ini dikenal sebagai…
Rombak Lini Belakang : Real Madrid Siap Lepas 3 Dan Datangkan 2 Bek Pada 2026
Berita Bola – Real Madrid dikabarkan akan melakukan perubahan besar di lini pertahanan pada musim panas 2026. Klub ibu kota Spanyol itu disebut sudah menyiapkan rencana jangka panjang untuk memperkuat sektor belakang….
Hampir 100 Persen Bugar, Arne Slot Pastikan Alexander Isak Bakal Meledak Di Liverpool
Berita Bola – Alexander Isak belum benar-benar memperlihatkan kualitas terbaiknya sejak datang ke Liverpool. Striker asal Swedia itu direkrut dari Newcastle dengan banderol besar, namun sempat kesulitan beradaptasi akibat masalah kebugaran. Transfer…
Eric Garcia Ungkap Satu Laga Yang Jadi Titik Balik Kariernya Di Barcelona
Berita Bola – Eric Garcia mengungkap alasan penting di balik keputusannya bertahan di Barcelona. Padahal, ia sempat mendapat banyak minat dari klub lain termasuk PSG. Sang bek mengakui ada pembicaraan penting dengan…
Marcus Thuram Absen Lawan Roma, Pemain Inilah Yang Akan Jadi Partner Baru Lautaro Martinez
Berita Bola – Inter Milan mendapat kabar kurang sedap jelang laga tandang krusial melawan AS Roma di lanjutan Serie A 2025-2026. Striker andalan mereka, Marcus Thuram, hampir pasti bakal absen. Pemain asal…
Kabar Buruk Buat AC Milan, Jelang Laga Lawan Fiorentina, Adrien Malah Alami Rabiot Cedera
Berita Bola – Kabar buruk datang menghampiri AC Milan jelang laga akhir pekan nanti melawan Fiorentina. Gelandang andalan mereka, Adrien Rabiot, dipastikan mengalami cedera yang lebih serius dari dugaan. Pemain asal Prancis…
